img_title
Foto : Pinterest

Karena makanan di hari Valentine identik dengan rasa manis, tidak ada salahnya untuk menyediakan kue red velvet. Sebagai pendamping cake red velvet, kamu bisa menyajikan minuman segar lanya seperti cocktail, mojito, atau es krim rasa buah.

3. Salad Buah

Pinterest
Foto : Pinterest

Salad merupakan salah satu makanan yang cocok di hari kasih sayang. Salad bisa terdiri dari potongan stroberi, anggur, jeruk, apel, kiwi, mangga, leci, semangka, buah naga, dan masih banyak lagi.

4. Macaron

Pinterest
Foto : Pinterest

Kue kering macaron yang selalu identik dengan berbagai macam rasa serta berbagai warna juga bisa dijadikan hampers makanan di hari Valentine untuk diberikan pada orang tersayang. Anda dapat berkreasi dengan menggunakan mini jar sebagai wadah kue macaron.

Topik Terkait