img_title
Foto : Berbagai Sumber

2. Waduk Bajulmati

Berbagai Sumber
Foto : Berbagai Sumber

Selain sebagai penampung air dan irigasi, waduk Bajulmati kini sudah beralih fungsi sebagai tempat wisata yang potensial. Hal tersebut karena spot yang disebut-sebut sebagai kembarannya wisata Wayag di Raja Ampat.

Waduk ini baru selesai ketika tahun 2016. Dengan latar kawah Ijen dan Gunung Baluran, Waduk Bajulmati punya daya tarik tersendiri.

3. Pantai Boom

Google Maps
Foto : Google Maps

Ombak Pantai Boom yang tenang, cocok untuk kamu yang ingin bersantai dan menikmati ketenangan. Ada juga kawasan dermaga kapal pesiar yang bisa kamu kunjungi.

Topik Terkait