IntipSeleb Gaya Hidup – Imlek 2023 sebentar lagi akan tiba dan diadakan pada 22 Januari 2023. Khas dengan nuansa merah, dan makanan unik, Imlek 2023 juga khas dengan lagu yang sering diputarkan.
Lantas, apa saja lagu Imlek 2023? Yuk, scroll langsung artikelnya di bawah ini.
Baca Juga :
1. Gong Xi Gong Xi
Foto : Freepik
Lagu Gong Xi Gong Xi sangat familiar dengan Perayaan Imlek dan memiliki arti Selamat! Selamat!. Lagu ini ditayangkan pada 1945 dan diciptakan oleh Chen Gexin di Shanghai. Diketahui, lagu ini dibuat untuk merayakan kebebasan Cina dan Kekalahan Jepang.