img_title
Foto : Pinterest

IntipSeleb Gaya Hidup – Hari raya Imlek adalah identik dengan budaya khas dari masyarakat Tionghoa. Banyak warga Indonesia yang tak sabar menantikan hari raya ini.

Untuk menyambut Tahun Baru China, maka inspirasi baju Imlek diperlukan agar kamu bisa tampil lebih modis dan keren. Apalagi ketika kamu mempunyai acara dengan keluarga besar, maka baju yang identik dengan adat Tionghoa pun dibutuhkan.

Sehingga saat acara Imlek berlangsung, maka kamu akan harus tampil cantik dan menawan serta fashionable. Lantas, apa saja rekomendasi baju imlek yang cocok? Yuk, simak artikel selengkapnya di bawah ini!

1. Busana Warna Gold

Salah satu rekomendasi baju yang cocok untuk merayakan Imlek adalah busana berwarna gold (keemasan). Karena, baju yang memiliki unsur keemasaan membuat kamu terkesan cantik dan tampak lebih glamour.

Busana modern berwarna emas ini bisa berupa gaun, kaus, t-shirt, kemeja, blouse, hingga jumpsuit. Sehingga kamu bisa tampil lebih modis dan lebih fashionable.

Topik Terkait