img_title
Foto : Freepik/freepik

IntipSelebJerawat menjadi salah satu masalah kulit yang umum dialami banyak orang. Kondisi ini bisa menjadi masalah yang lebih besar jika kamu gemas memencetnya hingga menimbulkan luka bopeng.

Luka bopeng bisa masuk ke dalam lapisan kulit dan cukup sulit untuk diatasi. Sebelum memperparah kondisi ini, yuk simak tips dan trik menghilangkan luka bopeng berikut, yang dilansir dari Pinkvilla. Jangan lupa di-scroll ya!

Cara Menghilangkan Luka Bopeng

Freepik/kroshka__nastya
Foto : Freepik/kroshka__nastya

Chemical Peels atau Peeling Kimia

Peeling wajah ini menggunakan asam seperti glikolat atau salisilat untuk mengeksfoliasi kulit secara mendalam, mendorong pertumbuhan kulit baru dan mengurangi penampilan bekas luka. Ini seperti menekan tombol reset pada kulit. Meskipun peeling ringan dapat dilakukan di rumah, peeling yang lebih dalam harus dilakukan oleh profesional untuk hasil terbaik.

Mikrodermabrasi

Topik Terkait