img_title
Foto : YouTube Tangan Seni

IntipSeleb – Perayaan Hari Kemerdekaan RI ke-79 semakin dekat, tak heran bila pernak-pernik 17-an sudah mulai terpasang, mulai dari dekorasi, kostum, bendera, hingga aksesoris bertemakan hari kemerdekaan. Tak perlu beli, kamu juga bisa lho DIY pernak-pernik 17-an sendiri dengan bahan seadanya.

Buat kamu yang tertarik membuat aksesoris 17-an berupa mahkota burung garuda, yuk langsung aja simak informasi soal DIY mahkota burung garuda merah putih dari kardus untuk 17-an berikut ini!

Alat dan bahan

YouTube Tangan Seni
Foto : YouTube Tangan Seni
  1. Kertas untuk pola
  2. Kardus
  3. Lem tembak
  4. Gunting
  5. Penggaris
  6. Tali pita satin
  7. Manik-manik sambung dan satuan
  8. Pensil
  9. Kertas origami dan HVS

Cara membuat

Topik Terkait