img_title
Foto : Www.instagram.com/gigihadid

Untuk menindaklanjuti masalah ini, Robert ingin wanita kelahiran kelahiran 23 April 1995 itu mengakui kesalahannya yang tidak memiliki dan melanggar hak cipta resmi. Ia juga menuntut Gigi agar mengganti rugi dengan sejumlah uang senilai $150 ribu atau setara dengan Rp2,1 miliar. Hingga artikel ini ditulis, baik Gigi maupun pihaknya belum memberikan respons.

Sudah Tiga Kali Dituntut Karena Masalah Hak Cipta

Gigi Hadid

Ini merupakan ketiga kalinya Gigi dituntut karena pelanggaran hak cipta sehubungan dengan foto yang diunggah di akun Instagram miliknya @gigihadid. Wanita bernama lengkap Jelena Noura Hadid itu pertama kali digugat pada September 2017 setelah memposting foto dirinya di media sosial yang diambil oleh fotografer Peter Cepeda. Peter Cepeda selaku pemegang hak cipta, menuntut karena Gigi dianggap melakukan tindakan pelanggaran yang disengaja serta mengabaikan dengan acuh terhadap hak-hak Peter. 

Selanjutnya di awal tahun ini, kakak dari Bella dan Anwar Hadid itu kembali dituntut karena mengunggah foto dirinya ke akun Instagram pribadinya. Kala itu, Gigi digugat di pengadilan federal Brooklyn, New York, Amerika Serikat oleh agen foto Xclusive-Lee atas tuduhan menyalin dan mengunggah foto tanpa lisensi atau izin dari sang pemilik. 

Sempat Minta Maaf

Gigi HadidSumber Foto: @gigihadid/Instagram

Topik Terkait