img_title
Foto : Pinterest.com

Sumber foto: pagesix.com

Setelah terlibat dalam perkelahian itu, Scott dikabarkan tidak memiliki cedera begitu pula dengan Terrence. Taylor Swift juga tidak tinggal di apartemen ayahnya dan ia masih sibuk untuk melakukan konser musik di Paris. Kekasih Joe Alwyn itu juga tidak menanggapi kabar perampokan yang terjadi di rumah sang ayah. Namun, menurut laporan Taylor dan sang ayah memiliki hubungan yang sangat dekat. Bahkan, sang ayah rela pindah ke rumah yang lebih kecil demi mewujudkan mimpi Taylor yang ingin menjadi penyanyi.

“Aku tahu aku adalah alasan mereka pindah. Tetapi mereka mencoba untuk tidak menekanku. Mereka seperti 'Yah, bagaimanapun kita memerlukan perubahan pemandangan,' dan 'aku suka betapa ramahnya orang-orang di Tennessee’,” ujar Taylor Swift menceritakan alasan keluarganya yang pindah rumah.

Topik Terkait