img_title
Foto : Twitter/kimetsu_off

Akan tetapi saat menebas leher boneka itu, ternyata pedang Tanjiro malah rusak.

Spoiler Demon Slayer Season 3 Episode 3

Twitter/kimetsu_off
Foto : Twitter/kimetsu_off

Mengutip Sportskeeda Anime, Pada episode ketiga yang akan datang, Tanjiro dan Kotetsu menemukan sebuah pedang tersembunyi. Diduga pedang tersebut adalah sebuah pedang kuno yang berasal dari era Sengoku.

Sayangnya, antusiasme Tanjiro dan Kotetsu langsung berubah menjadi kekecewaan karena pedang itu ternyata rusak. Tak disangka, sang penempa pedang Hotaru Haganezuka tiba-tiba muncul dan menawarkan bantuan untuk membetulkan pedang tersebut untuk Tanjiro.

Belakangan diketahui bahwa Haganezuka pergi karena ia berusaha meningkatkan kemampuannya dalam menempa pedang bagi para Pembasmi Iblis muda.

Di sisi lain, dua Upper Moon atau Iblis Bulan Atas yakni Gyokko dan Hantengu untuk pertama kalinya akan masuk ke desa penempa pedang. Gyokko akan membunuh salah satu penempa pedang.

Topik Terkait