img_title
Foto : Instagram

Sang aktor merayakan Holi dengan cara yang tak biasa. Alih-alih merayakannya dengan melemparkan bubuk warna-warni seperti perayaan Holi pada umumnya, ia justru memilih di rumah dan berolahraga bersama keluarganya.

Di video yang dibagikannya, terlihat anak-anak Hrithik Roshan ikut berolahraga. Selain itu, kehadiran mantan istrinya, Susanne Khan juga jadi sorotan.

Sang mantan istri bahkan berkomentar bahwa itu adalah perayaan Holi terbaik yang pernah dilakukannya.

Melihat Hrithik Roshan merayakan Holi bersama mantan istri, penggemar pun lantas bertanya-tanya tentang keberadaan Saba Azad.

Dimana Saba?” tanya seorang penggemar.
Tak ada liburan, hanya ada motivasi dan inspirasi. Bukan begitu Pak?” komentar penggemar lain menyoroti cara Hrithik Roshan rayakan Holi.

Topik Terkait