img_title
Foto : 38jiejie

Setelah beberapa lama, Zhang Yingying dan Wang Xiaofei malah dikabarkan putus. Hal ini berawal dari unggahan Zhang Yingying yang mengucapkan perasaan terima kasihnya. Ia juga menyebut sudah berkali-kali minta putus hubungan dari Wang Xiaofei tapi mantan suami Barbie Hsu ini tidak mau, dan malah mengancam dirinya saat tengah malah.

“Terima kasih untuk cintamu yang pengecut. Aku tak bisa menghadapinya lagi. Dengarkan ibunya saja dengan baik. Mencintaimu sangat dalam tetapi juga membencimu. Aku tak mau membenci lagi, ini sudah takdir,” tulis Zhang Yingying.

Padahal, mantan suami Barbie Hsu ini sudah mengajak Zhang Yingying menikah. Sampai menginginkan Zhang Yingying hidup dan memiliki anak darinya.

“Kamu adalah wanita yang paling aku cintai, kamu adalah satu-satunya kesayanganku,” ucap Wang Xiaofei.

Kabar ini semakin heboh lantaran Zhang Yingying juga mengunggah chat Wang Xiaofei dan memberikan nama mantan suami Barbie Hsu itu adalah orang yang bergantung/orang yang menyusahkan.(prl).

Topik Terkait