Foto : junji_junp/instagram
3. Sebelum terjun ke industri entertainment, Junji Janjira kerap menjadi penari latar dari beberapa penyanyi Thailand. Lalu di tahun 2013, dia bergabung dengan grup wanita asal Thailand yakni GaiA yang sempat bubar di tahun 2016. Namun pada 2020, mereka melakukan reuni dan kembali beraktivitas di industri hiburan.
Baca Juga :
Foto : junji_junp/instagram
4. Multilanta, Junji Janjira melebarkan sayapnya ke dunia seni peran. Pada 2016 dia melakukan debutnya lewat drama Thailand bertajuk Na Gahk Nangek sebagai pemeran pendukung.
Foto : junji_junp/instagram
5. Junji Janjira mulai wara-wiri beradu akting di berbagai drama Thailand, diantaranya membintangi Fah Fak Ruk, Mae Krua Kon Mai, hingga Poisonous Passion.
Foto : junji_junp/instagram