img_title
Foto : Berbagai sumber

Namun, keputusannya menjadi seorang mualaf ternyata tak diterima semuanya oleh para penggemar Felixiia Yeap. Bahkan, sebanyak 148ribu penggemarnya memutuskan untuk berhenti mengikuti akun media sosialnya Felixia Yeap. Ia juga diketahui kehilangan pekerjaannya hingga sempat menganggur,

Tak hanya itu, Felixia Yeap mengaku dikucilkan oleh para kerabatnya. Parahnya, ia justru dilecehkan dan dijauhi lantaran memilih untuk menjadi seorang mualaf.

“Sejak saya mulai mengenakan jilbab, meskipun saat itu saya belum menjadi Muslim, hingga saat ini, saya sudah melalui banyak tuduhan dan cobaan,” ucap Felixia Yeap.

“Saya akui, ada saat-saat aku merasa hancur dan kalah. Tapi aku dengan tegas berpijak di tanah saya dan tidak akan melepaskan hijab saya. Saya melanjutkan perjuangan saya," sambungnya.

Dibela Sang Ibu

pinterest
Foto : pinterest

Beruntungnya, keputusan Felixia Yep memeluk agama Islam mendapat dukungan dari ibunya. Saat ia dilecehkan bahkan dikucilkan oleh para kerabatnya, Felixia Yeap dibela oleh ibunya.

Topik Terkait