Foto : Instagram @kedairukun.ykt

IntipSeleb – Ada banyak rekomendasi makanan di Blok M yang bisa dicoba oleh kamu yang tinggal atau sedang berada di Jakarta. Sebagai salah satu kawasan hiburan dan perbelanjaan, Blok M menjadi lokasi yang wajib dieksplor, termasuk soal kulinernya.

Kuliner di Blok M sendiri sangat beragam, mulai dari makanan tradisional, caffee, warung tenda pinggir jalan, hingga foodcourt yang menyajikan beragam sajian menarik dan menggoyang lidah.

Penasaran apa saja yang bisa kamu santap jika sedang berada di Blok M? Yuk simak rekomendasi makanan di Blok M berikut ini!

Gultik Mahakam

Foto : MenuKuliner.net

Jika sedang berbicara soal Blok M, belum sah rasanya jika tidak menyantap sepiring gultik hangat dengan potongan daging yang lembut dan kuah kaldu yang gurih.

Gulai tikungan alias 'gultik' Mahakam ini sudah ada sejak tahun 1980 an. Tempat makan ini dikenal dan menjadi tempat nongkrong anak muda Jakarta sejak 90-an.

Topik Terkait