Foto : Freepik.com

IntipSeleb – Orang tua seringkali dibuat khawatir karena pertumbuhan rambut anak. Ada yang sulit tumbuh, atau bahkan ada pula yang mengalami kerontokan. Kondisi rambut sehat, hitam, dan lebat pada sang buah hati menjadi harapan banyak orang.

Kalian tak inginkan rambut anak menipis bahkan sampai dibilang botak? Coba cara ini ya!

Minyak Rambut Anak

Nah, jika Bunda ingin buah hati memiliki rambut sehat, lebat, tanpa rontok, namun tak ingin menggunakan bahan kimia, tenang, beberapa bahan alami ini bisa Bunda coba, seperti:

1. Minyak Zaitun

Selain jadi bahan pengganti minyak goreng, minyak zaitun adalah satu bahan alami yang bisa digunakan untuk merawat rambut. Kandungan vitamin dan mineralnya dipercaya sangat bermanfaat untuk menjaga kelembapan rambut, membantu penumbuhan rambut, menutrisi kepala dan membantu menguatkan, menyehatkan, dan menyegarkan rambut.

Topik Terkait