Foto : Instagram

IntipSeleb – Joe Lara, aktor Tarzan: The Epic Adventures meninggal dunia . Joe menghembuskan napas terakhir pada usia 58 tahun karena mengalami kecelakaan pesawat di sebuah danau di kawasan Nashville..

Bukan hanya Joe Lara, sang istri yakni Gwen Shamblin Lara juga turut meninggal dunia karena kecelakaan. Berikut fakta-fakta kematian Joe Lara, aktor Tarzan.

Meninggal Dunia Karena Kecelakaan Pesawat


Sumber foto: Metro.co.uk

Kabar duka datang dari industri Hollywood. Aktor Tarzan: The Epic Adventures yakni Joe Lara meninggal dunia. Ia meninggal dunia karena terlibat kecelakaan pesawat. Joe Lara menjadi salah satu dari 7 orang di jet kecil saat kejadiaan naas terjadi.

Melansir Border Telegraph, pesawat kecil yang ditumpangi Joe Lara jatuh ke danau bernama Percy Priest Lake di timur Nashville pada Sabtu, 29 Mei 2021 pukul 11 siang waktu setempat. Padahal jet pribadi yang ditumpangi Joe Lara baru saja meninggalkan Bandara Smyrna menuju Palm Beach, Florida.

Dipastikan Meninggal Dunia Bersama Istri

Topik Terkait