“Terus, abis itu aku tanya si Gerald, ‘Ge, kamu gereja di mana? Aku mau dong bareng’ Gerald sama Mesti kan. Terus abis gereja, dikenalin sama kakak pembimbing, terus diajak studi Bibel, terus aku bilang iya, ‘Ini kenapa nih Angela? Kok diajak belajar Alkitab malah iya sih? Kenapa iya sih?’ Aku juga gak tahu kenapa aku jawab iya kan,” jelasnya.
Selama belajar Kitab Suci, akhirnya Angela mendapatkan jawaban dari semua pertanyaannya selama ini. Hal ini pun membuatnya semakin mantap beragama.
Baca Juga :
“Terus akhirnya karena studi Bibel juga akhirnya pikiran aku terbuka, ‘Oh iya ya ternyata bener ya’ ternyata semua pernyataan yang aku pertanyakan itu ada semua jawabannya di situ,” katanya. (hij)