Mischka pun mengaku pernah mengalami jenuh ketika belajar. Namun, ia dan Devon selalu memilih hal positif guna menghilangkan rasa jenuh itu.
“Pastinya pernah (merasakan jenuh) ya. Pasti kami berdua pernah merasa jenuh dan bosen tapi itu cuma sebentar bukan yang bosen dan gak mau belajar lagi dan kebetulan memang kami berdua suka belajar,” katanya.
Baca Juga :
“Jadi, ketika rasa jenuh ini datang, biasanya kita mengalihkan ini dengan melakukan aktivitas yang berbeda-beda mungkin kayak main dengan keluarga atau berolahraga,” pungkasnya. (hij)