Article
Foto : IntipSeleb/Yudi

"Kadang-kadang orang punya ilmu sedikit itu sok agnostik, sok Atheis, padahal keledai yang paling bodoh adalah orang yang tidak percaya Tuhan," ucap Bopak dalam video itu, Senin, 21 Agustus 2023.

Menjadi Atheis

Foto : Youtube.com/Trans7 Official

Ternyata omongan Bopak Castello itu karena pengalaman pribadinya sendiri. Dia menceritakan ketika masa sekolah dulu dirinya memiliki ilmu yang cetek.

Hal itu membuat Bopak tidak percaya dengan Tuhan. Dia merasa kecewa karena menurutnya Tuhan tidak pernah memihak kepada dirinya.

Pas ane masuk STM udah melakukan itu. Jadi ane gak percaya Tuhan itu memihak gue. Dan itu memang keadaan alam. Tidak adil gitu, bapak angkat ane kebanyakan nasrani," ucapnya.

Topik Terkait