Sementara di satu sisi, Nikita Mirzani pun telah menanggapi pernyataan Loly. Dalam keterangannya, ia menerapkan pola didik keras kepada putrinya tersebut agar kelak tumbuh menjadi pribadi yang lebih baik dari dirinya.
Foto : Instagram
Pasrah, Nikita Mirzani: Hukumlah Anak Saya yang Sudah Memfitnah Ibu yang Sudah Mengandung...
Lokal
Senin, 5 Juni 2023 - 08:18 WIB
Topik Terkait