Baginya, jika memang benar menjadi korban KDRT, seseorang harus berani angkat suara. Meski begitu, ia pun sadar bahwa hal itu tidaklah mudah. Namun, hal itu tetap harus dilakukan.
"Karena KDRT itu ada 4 ya, KDRT fisik, KDRT psikis, KDRT seksual dan penelantaran ekonomi. Apa yang saya alami itu enggak mudah, tapi yang saya yakini selama kita benar, kita harus berani bicara," pungkasnya.
Baca Juga :
Baca Juga :