"Gak ada ya ajaran Islam seperti ini, jadi pindah keyakinan aja," tulis komentar menohok netter di postingan terbaru Aura Kasih, dilansir Senin, 20 Februari 2023.
"Resmi jadi Hindu nih?" tanya netter melihat potret Aura Kasih melukat.
Baca Juga :
"Selamat ya teh jadi umat Hindu sekarang, soalnya Islam gak ada kaya gitu," timpal netter lainnya.
"Bukannya ruqiyah sesuai agama Islam, ini malah ikutin tradisi agama lain..pindah aja sih," tandas netter.
Berdoa Bawa Sajen
Foto : Instagram/aurakasih
Tak hanya menjalani ritual mandi suci atau yang lebih dikenal melukat, pelantun lagu 'Mari Bercinta' itu pun terlihat berdoa sangat khusyuk di bawah air terjun sembari membawa sajen khas orang Bali.