Foto : ANTV

"Gak tau kenapa malam hari ini Nada cantik banget. Kamu cantik sekali, kostum, muka kamu, suara kamu di acara Grand Final ini kamu tumpah banget," sambung Thomas Djorghi.

Untuk mendukung finalis Koplo Superstar menjadi juara, pemirsa ANTV dapat mengunjungi www.intipseleb.com/koplo-superstar lalu klik tombol vote sekarang dan pilih foto kontestan. Selain itu, pemirsa juga dapat memilih finalis Koplo Superstar terfavorit dengan cara follow instagram @antv_official dan @koplosuperstar lalu tekan tombol like sebanyak-banyaknya foto kontestan terfavorit. Siapa yang akan meraih gelar juara Koplo Superstar?

Topik Terkait