Foto : Instagram/kikysaputrii

"Lebih trauma gagal nikah sih," kata Kiky Saputri sambil tertawa, ditemui di kawasan Kuningan, Jakarta Selatan, Kamis, 24 November.

Maka dari itu Kiky Saputri pastikan akan tetap sentil objek roasting. Karena ia sadar, kemarahan bukan dari orang yang dijadikan objek.

Ia juga melihat objek roasting bersedia atau tidak. Lantaran setiap Kiky Saputri stand up, tidak pernah ada pihak yang merasa sakit hati.

"Ya balik lagi itu tadi ya, ketersinggungan. Orangnya enggak tersinggung, fansnya tersinggung," ucap Kiky Saputri.

"Enggak bikin trauma sih, selama aku dengan target roasting-nya baik-baik saja. Mau itu menteri, pejabat, orang kan bilang kalau gue tega banget, mulut gue tajam banget, ya kalau aku sama bapak ini baik-baik saja, bisa ngumpul bareng, makan bareng, ya enggak bikin trauma," sambungnya.

Hanya Hiburan

Foto : instagram/kikysaputrii
Topik Terkait