KPAI bahkan setuju bahwa usia 14 tahun belum memiliki emosi yang stabil dan tidak terlalu memahami resiko percintaan itu sendiri.
“Anak usia 14 tahun belum memiliki emosi yang stabil dan belum mengetahui resiko dari hubungan percintaan yang sedang dijalaninya. Anak usia 13-15 tahun adalah usia yang baru saja jadi anak-anak, namun belum masuk remaja, jadi ini masa peralihan,” papar Retno Listyarti.