Foto : Berbagai Sumber

3. Mengikuti jejak sang ayah, saat usianya 11 tahun Rano Karno mengikuti audisi film Malin Kundang dan lolos sebagai salah satu pemerannya. Film tersebut juga sekaligus menandakan debutnya di dunia seni peran.

Foto : si.rano/instagram

4. Nama Rano Karno kian meroket saat membintangi film Si Doel Anak Betawi tahun 1972 silam. Bahkan, karakter Si Doel melekat kuat dengan dirinya hingga saat ini.

Foto : Rano Karno

5. Darah seni pengalir deras di diri Rano Karno. Keputusannya menjadi seorang aktor sempat ditentang oleh sang ayah. Kendati begitu, ia tetap melanjutkan bergelut di dunia seni peran dan telah banyak membintangi film legendaris Tanah Air diantaranya Aladin dan Lampu Wasiat (1980), Roman Picisan (1980), Yang Masih di Bawah Umur (1985), dan masih banyak lagi.

Foto : IndraJP

6. Tak hanya berakting, Rano Karno juga menjajal bidang lain di belakang layar yaitu sutradara, serta mengasah bakat bernyanyinya.

Topik Terkait