"Tujuan aku sehat, selain di-bully sama netizen juga tujuan aku sehat, karena aku sudah nggak nyaman saja dengan badanku," ujar Anisa Bahar.
Berat badannya yang sekarang tak bisa dipungkiri membuat Anisa Bahar lebih percaya diri. Pasalnya sesuai penuturannya ia mendapatkan komentar pedas terkait tubuhnya alias body shaming dari warganet. (Cy)