IntipSeleb – Beberapa kata kata bijak yang dapat menjadi pegangan hidup serta dapat dijadikan motivasi untuk seseorang yang sedang putus asa dan merasa sendirian. Kata kata bijak biasanya, sering dianggap sebagai motivasi diri yang mampu membangkitkan semangat.
Kata kata bijak biasanya sering dipakai untuk menggambarkan seseorang yang tengah kasmaran ataupun untuk memuji dan menarik perhatian lebih terhadap seseorang. Tak jauh dengan kata-kata bijak, biasanya kata-kata keren sering diposting di sosial media seperti story WhatsApp.
Kata kata bijak pun terasa memiliki kesinambungan dan nilai lebih dengan kehidupan. Sehingga, kata kata bijak singkat pun dapat menjadi penyemangat untuk terus melakukan apa yang sedang kita pertanyakan dalam kehidupan ini. Tak heran bila kata kata bijak berkelas pun terasa menyentuh dan mengenai hati terdalam serta pikiran. Membuat semua kata kata bijak singkat menjadi pegangan dan kita akan terus menunggu hasil yang ingin dicapai.
Pikiran tersebut diolah dalam berbagai rasa seperti keinginan, tujuan, dan lain sebagainya. Tak sadar, kita sering menanyakan apa sudah benar hidup yang sedang dijalani ini. Sehingga banyak kata kata bijak yang dapat menyemangati hidup kamu dalam dunia ini. Bahkan kata kata bijak singkat dapat bermanfaat untuk penulisan kamu di media sosial loh.
Tak hanya menyuguhkan kata-kata menarik dan penuh kiasan, biasanya kata-kata bijak berkelas juga mengandung makna dalam sehingga terkadang dapat mewakili perasaan dan kondisi hati seseorang.
Hidup manusia tak lepas dari yang namanya berbagai macam kejadian. Terkadang kita mengalami pasang dan surut. Oleh karena itu dibutuhkan kata-kata bijak yang bisa memotivasi diri kita supaya bisa lebih bersemangat dalam menjalani kehidupan.
Selain disemangati oleh orang lain, kita juga bisa menyemangati diri sendiri dengan membaca kata-kata bijak. Biasanya setelah membaca kata-kata bijak tersebut, diri kita akan merasa termotivasi atau merasa sedikit terhibur.
Kadang kala kita pasti pernah mengalami saat di mana rasa sedih hingga putus asa, tapi kita juga pasti pernah mengalami masa senang dan bahagia dalam hidup. Tidak hanya itu, kata-kata bijak penuh makna mungkin juga bisa memotivasi orang lain. Kamu bisa menyesuaikan kata-kata bijak singkat penuh makna dalam caption Instagram dengan foto yang diunggah.
Jangan ragu untuk menuangkan kata-kata bijak penuh makna dalam caption atau status di media sosial. Beberapa orang menerapkan kata-kata bijak singkat penuh makna yang menggambarkan situasinya kala itu.
Semua itu tentu bukan hal yang mudah, selain usaha terus menerus yang tak pernah putus, memiliki pikiran yang positif juga jadi nilai tambah. Pribadi yang memiliki pikiran yang positif dan sadar akan apa yang ia mau tentu akan lebih kuat dalam menghadapi segala rintangan kehidupan.
Langsung saja kita simak kata kata bijak berkelas penuh motivasi yang mampu membuat harimu lebih semangat, chek it out!
1. "Kesuksesan dan kegagalan adalah sama-sama bagian dalam hidup. Keduanya hanya sementara."
2. "Meskipun kamu merasa sedih, jangan pernah putus asa. Dan meskipun kamu terjatuh, jangan jangan pernah hancur."
3. "Setiap orang selalu punya potensi dan kelebihan dalam diri mereka. Tapi terkadang kamu tidak tahu kelebihan yang kamu miliki."
4. "Yakinlah bahwa dengan bersyukur, maka kebahagiaan akan terus dan terus bertambah."
5. "Semua orang ingin hidup di puncak gunung, tetapi semua kebahagiaan dan pertumbuhan terjadi saat kamu mendaki gunung itu."
6. "Kebahagiaan adalah pilihan, bukan hasil. Tidak ada yang akan membuatmu bahagia sampai kamu memilih untuk bahagia. Tidak ada orang yang akan membuat kamu bahagia kecuali kamu memutuskan untuk bahagia. Kebahagiaanmu tidak akan datang kepadamu. Itu hanya bisa datang dari dirimu."
7. "Tindakan tidak selamanya selalu bisa membawa kebahagiaan, tapi tidak ada kebahagiaan tanpa adanya tindakan."
8. "Hidup ini sebenarnya sangat sederhana. Tapi kitalah yang membuatnya menjadi rumit.”
9. "Berjalanlah pelan dan nikmati hidup. Karena saat kau berjalan cepat, bukan hanya pemandangan yang akan kau lewatkan, tapi juga perasaan saat memikirkan kemana kau akan pergi dan alasan di baliknya.”
10. "Terlalu banyak dari kita tidak menghidupkan impian karena kita menghidupkan ketakutan."
11. "Semakin keras dan semakin rumit konflik yang kamu alami, maka semakin tinggi rasa kepuasan saat kamu menang dan berhasil mengatasinya.”
12. "Jangan takut kalau hidupmu akan berakhir; takutlah kalau hidupmu tak pernah dimulai."
13. "Kelemahan terbesar pada manusia adalah rasa mudah menyerah. Cara paling pasti untuk sukses adalah selalu mencoba sekali lagi.”
14. "Misi dalam hidup bukan hanya untuk bertahan, tapi juga untuk berkembang dan melakukannya dengan semangat, kasih sayang, candaan, dan gaya tertentu."
15. "Kamu tidak akan pernah bisa merencanakan masa depan jika masih melihat pada masa lalu.”
16. "Berusahalah untuk menjadi yang berharga dalam hidup, bukan hanya untuk menjadi sukses saja.”
17. "Jatuh memang menaruhmu di bawah. Tapi itu juga kesempatan terbaikmu untuk berwujud.”
18. "Nantinya, ketika semua sudah baik-baik saja dan kamu melihat pada masa lalu, maka kamu akan merasa senang karena tidak pernah menyerah dengan hidupmu."
19. "Tunjukkan kepada dunia seberapa besar kamu akan berjuang untuk menjadi pemenang."
20. "Ketika kita berusaha untuk menjadi lebih baik dari kita, segala sesuatu di sekitar kita menjadi lebih baik juga."
21. "Jika kamu berpikir kamu terlalu kecil untuk membuat sebuah perubahan, cobalah tidur di ruangan dengan seekor nyamuk."
22. "Sesekali berhentilah sekedar untuk bersantai. Bukan untuk terlena, namun membangun semangat untuk perjuangan berikutnya."
23. "Hambatan tidak bisa menghentikan Anda. Masalah tidak bisa menghentikan Anda. Orang lain tidak bisa menghentikan Anda. Hanya Anda yang bisa menghentikan Anda."
24. "Ada dua aturan untuk menjadi sukses. Pertama, cari tahu hal yang ingin Anda lakukan. Kedua, lakukan hal tersebut."
25. "Mungkin saja ambisimu yang terlalu tinggi diaduk dengan ketidaksabaran serta usahamu yang sebenarnya belum semaksimal mungkin."
26. "Kecewa itu sudah menjadi bagian dari hidup anak manusia, tetapi tidak baik bila kau menutup diri hanya karena pernah sesekali merasakan sakitnya."
27. "Jangan pernah menilai diriku ini orang yang baik hanya karena tampilan luarnya saja, namun sejatinya diri ini penuh dengan dosa, maksiat, dan aib yang masih Allah tutup rapat-rapat."
28. "Semua ada waktunya, jangan membandingkan hidupmu dengan hidup orang lain. Tidak ada perbandingan antara matahari dan bulan, mereka bersinar saat waktunya tiba."
29. "Jangan pernah menyesali sehari dalam hidupmu. Hari-hari baik memberimu kebahagiaan dan hari-hari buruk memberimu pengalaman."
30. "Impian tidak dapat terwujud dengan sendirinya, namun impian akan datang ketika kita berusaha untuk meraihnya."
31. "Nikmatilah hal-hal kecil dalam hidup, karena suatu hari kamu akan melihat ke belakang dan menyadari itu adalah hal-hal besar."
32. "Hidup bukan tentang mendapatkan dan memiliki, ini tentang memberi dan menjadi sesuatu."
33. "Jadilah dirimu sendiri. Orang tidak harus menyukai mu, dan kamu tidak perlu peduli."
34. "Tidak perlu sempurna untuk menginspirasi orang lain. Biarkan orang lain terinspirasi oleh bagaimana kamu menangani ketidaksempurnaanmu."
35. "Banggalah dengan siapa dirimu, dan jangan malu dengan cara orang lain melihatmu."