Foto : Instagram/chichakoeswoyo
Foto : Instagram/chichakoeswoyo

Chicha Koeswoyo memiliki silsilah keluarga yang terpandang. Ia rupanya memiliki keturunan dari Sunan Muria di Tuban, Jawa Timur. Meski demikian, Chicha rupanya memiliki orang tua berbeda agama.

Ayah Chicha Koeswoyo yakni Nomo Koeswoyo merupakan seorang Muslim, sementara ibunya Fatimah Fransisca adalah Nasrani.

3. Pindah Agama Islam Usai Tersentuh Dengar Azan

Foto : Instagram/chichakoeswoyo

Beranjak remaja, Chicha Koeswoyo tersentuh saat mendengarkan azan di TVRI. Selama tiga hari berturut-turut, Chicha setia menyimak azan magrib di televisi. Ia yang kala itu sedang bermasalah, merasa seperti diingatkan kunci sukses untuk meraih kesuksesan dunia dan akhirat adalah dengan ibadah salat.

Meski menganut Kristen, Chicha Koeswoyo mengenyam pendidikan di sekolah berbasis Islam. Oleh karena itu, Chicha mulai memperhatikan teman-temannya salat. Ia juga berdiskusi dengan guru agama Islam, yang membuat tekadnya untuk pindah agama makin kuat. Chicha resmi menjadi mualaf di tahun 1985.

Topik Terkait