Foto : Instagram/@pj7icons.official

Namun, wanita berdarah Kalimantan-Belanda itu sempat dikabarkan pindah agama di tahun 2017 menjadi Kristen.

Hal ini disebabkan PJ pernah mengunggah foto dirinya bersama dengan teman-temannya di dalam sebuah gereja. Selain itu, ia kerap kali mengunggah foto di Instagram dengan caption berisi kata-kata rohaniah.

Namun, publik kembali dikejutkan dengan kabar bahwa PJ kembali berpindah keyakinan ke Islam usai mengunggah foto dirinya yang mengenakan hijab, dengan caption “Bismillah” pada tahun 2021 lalu

Selain itu, ia juga menuliskan arti dari surah An-Naml ayat 40. Dalam caption itu pun PJ Menuliskan tentang makna bersyukur.

Ia bahkan mengajak untuk orang lain untuk tetap bersyukur walaupun dalam keadaan sulit sekali pun. Di akhir, dia juga menuliskan bahwa kalimat tersebut merupakan pengingat untuk dirinya sendiri. (nes)

Topik Terkait