Walau pekerjaannya sering di depan kamera, Megantara mengaku belum cukup percaya diri untuk menunjukkan kebolehannya bermain piano kepada publik. Meski begitu, tetap tunggu aksi Megantara atau Achmad Megantara di film Backstage yang akan tayang 30 Desember 2021 ya! (bbi)
Foto : IntipSeleb/Julita Robiatul Adawiah
Alasan Megantara Belajar Main Piano, Buat Tarik Perhatian Gebetan?
Lokal
Kamis, 7 Oktober 2021 - 16:24 WIB
Topik Terkait