Postingan pilu Aurelie Moeremans membuat namanya masuk ke dalam trending topic Google Indonesia pada Rabu siang, 10 Februari 2021. Namun sayang, hingga kini belum diketahui secara pasti maksud dari unggahan sedih Aurelie Moeremans. Ia diketahui sebagai salah satu aktris Indonesia yang tertutup mengenai kehidupan pribadinya.

Foto : Ins
Aurelie Moeremans Sedih Sampai Mata Sembab, Putri Anne Beri Semangat
Lokal
Rabu, 10 Februari 2021 - 15:54 WIB
Topik Terkait