Sering Bermain Sinetron
Foto : Instagram/@angelagilsha
Baca Juga :
Karier Angela Gilsha semakin menanjak setelah mulai terjun ke dunia seni peran dengan bermain di sinetron Duyung pada 2015. Di tahun berikutnya, Angela bergabung dalam sinetron 7 Manusia Harimau New Generation. Nama Angela Gilsha pun semakin dikenal setelah bermain sebagai Kinta di Anugerah Cinta.
Setelahnya, Angela memerankan karater Sisil di Berkah Cinta, dengan lawan main Giorgino Abraham dan Irish Bella. Banyak orang yang tergila-gila padanya. Bahkan penonton yang terbawa dengan peran jahat yang dimainkan Angela Gilsha, pernah menyumpahinya. Saat ini, Angela membintangi sinetron Samudera Cinta dengan Haico Van Der Veken dan Rangga Azof.
Terjun ke Dunia Film
Sumber foto: YouTube