Dul Jaelani Menangis
Foto : YouTube/trans7 official
Baca Juga :
Dalam acara tersebut, Dul Jaelani juga diminta untuk melamar Tissa. Meski hanya bagian dari acara, Dul tampak berkaca-kaca saat mengungkapkan kata-kata cinta pada sang kekasih. Dia juga menyebut bahwa ingin menikah dengan Tissa itu tulus dari hatinya.
“Aku mau (menikah dengan Dul Jaelani). Iya aku percaya Dul bisa menjadi imam yang baik,” kata Tissa Biani.
Sebagai informasi, Dul dan Tissa mulai go public pada Oktober 2020. Dua hari yang lalu, Tissa Biani membagikan potret liburan bersama Dul Jaelani dan mengatakan bahwa tahun 2020 adalah hadiah terindah baginya.
Baca Juga: Masih Muda, Dul Jaelani-Tissa Biani Bongkar Konsep Pernikahan Impian
Baca Juga :