Foto : Berbagai Sumber

Hal berbeda justru ditampilkan oleh Seo Ye Ji saat berperan sebagai Go Moon Young. Sejak lahir, dia tergolong ‘berbeda’ karena telah mengidap gangguan kesehatan mental bernama ASPD (Antisocial Personality Disorder). Hal ini juga dibarengi karena dirinya punya trauma masa lalu terhadap sang ayah dan ibunya. 

Tumbuh dewasa, Go Moon Young menjadi sosok yang dingin dan kerap melakukan tindakan menyimpang tanpa memikirkan konsekuensinya. Karena gangguan kepribadian anti-sosial itu membuatnya sulit untuk mengenali perasaan dalam dirinya. Dia tidak tahu bagaimana menginterpretasi perasaan senang, sedih, marah, dan lain-lain. 

Sama-Sama Punya Kekurangan

Foto : Berbagai Sumber

Lantas dalam drama My Love From The Star (2013), karakter Jun Ji Hyun sempat mengalami titik terendah dalam hidup ketika image-nya sebagai aktris dicap jelek oleh publik. Melewati masa-masa sulit, sosok Kim Soo Hyun lah yang membuat hari-hari Cheon Seong Yi menjadi lebih berwarna. Walaupun dia kerap mengalami hal-hal supernatural ketika bersama Do Min Joon. 

Karakter Seo Ye Ji juga memiliki kekurangan, karena dia pernah mengalami trauma masa kecil yang berdampak buruk pada kesehatan mentalnya. Untungnya, Go Moon Young dipertemukan dengan Moon Kang Tae, yang mampu mengobati sedikit rasa sakitnya. 

Berpenampilan Mewah

Topik Terkait