Foto : YG Entertainment

Berasal dari Korea Selatan, Jepang, hingga Thailand, ketujuh anggota BABYMONSTER yang diperkenalkan yakni Ruka, Pharita, Rora, Asa, Chiquita, Ahyeon, dan Haram..

Kemudian baru-baru ini, YG Entertainment mengeluarkan teaser terbaru bertajuk Last Evaluation dan mengejutkan penggemar lewat pernyataan bahwa BABYMONSTER tidak akan memulai debutnya dengan beranggotakan 7 orang,

“Setelah bertahun-tahun mempertimbangkan dengan seksama,kami telah mengerucutkan menjadi tujuh trainee yang sangat berbakat,” tutur pendiri sekaligus produser eksekutif YG Entertainment Yang Hyun Suk, dilansir dari Koreaboo, 6 Maret 2023.

Tidak Akan Debut Bertujuh

Foto : YG Entertainment/YouTube

Kendati ketujuh anggota BABYMONSTER sudah diperkenalkan, namun YG Entertainment menyatakan jika grup Kpop rookie asuhannya tersebut akan memulai debutnya dengan anggota kurang dari tujuh.

BABYMONSTER tidak akan pernah menjadi grup beranggotakan tujuh orang. Pasti akan kurang dari tujuh,” lanjutnya.

Topik Terkait