Foto : Berbagai Sumber

Pada tahun 2018, mendiang Goo Hara melaporkan Choi Jong Beom karena telah mengancamnya menyebar video seks. Pelaku akhirnya mengakui video tersebut, hingga mengubah kasus kekerasan pacaran, menjadi kasus kejahatan seks. Sejak penyelidikan, polisi menggerebek kendaraan dan tempat kerja Choi Jong Beon setelah keluhan tambahan Goo Hara, hingga sempat menurunkan departemen kriminal. Kantor Kejaksaan Disktrik Pusat Seoul mendakwa Choi Jong Beon tanpa penahanan pada Januari 2019.

Choi Jong Beom akhirnya diserahkan ke pengadilan dan ke Mahkamah Agung, di mana ia menemerima hukuman satu tahun penjara pada tahun 2020, namun dia tidak dihukum dengan pembuatan video ilegal.

"Ini adalah konsep terpisah untuk menanggung persetujuan tersirat dan rasa sakit dalam suatu hubungan, tetapi itu adalah keputusan Mahkamah Agung, jadi saya menghormati dan menerimanya" ucap Goo Hae In saudara kandong Goo Hara dikutip melalui Star MT pada Senin, 25 Oktober 2022.

Sayangnya, sebelum Choi Jong Beom dihukum di tahun 2020, Goo Hara memutuskan mengakhiri hidupnya sendiri karena dugaan depresi dan kerusakan mentan lainnya.

Miris, Choi Jong Beom selalu menyalahkan Goo Hara

Foto : INTIPSELEB

Berdasarkan persidangan melalaui laporan Star MT, Choi Jong Beom ternyata masih menyalahkan mendiang Goo Hara, hingga membuat tindakan ilegal.

Topik Terkait