Kemudian pada 2 April waktu setempat, Big Hit Music mengumumkan Jungkook telah pulih dari virus COVID-19 sehingga BTS tampil dengan 7 anggota lengkap di Grammy Awards 2022.
Sementara itu, Olivia Rodrigo membawa pulang penghargaan sebagai Best New Artist di Grammy Awards 2022. (bbi)