Foto : Berbagai Sumber

Lalu ada seorang berkulit hitam yang hendak masuk ke toko tersebut, bersamaan dengan itu, ada orang Korea yang ingin keluar dari toko. Dengan ekspresi kaget, orang Korea tersebut mengucap “aigo” atau “ya ampun” kepada orang berkulit hitam tersebut. Hal ini dinilai sebagai tindakan diskriminasi, dan membuat drama Backstreet Rookie menuai kontroversi.

Man Who Dies To Live (2017)


Source: Channel-korea

Drama yang diperankan oleh Choi Min Soo, Gang Ye Won, Shin Sung Rok, dan lainnya tersebut menceritakan tentang orang Korea yang melakukan perjalanan ke Timur Tengah. Di sana, ia sukses menjadi pria yang kaya raya dan resmi berganti nama menjadi Saeed Fath Ali (Choi Min Soo).

Kontroversi dimulai ketika drama Man Who Dies To Live meperlihatkan budaya Timur Tengah yang tidak sesuai, seperti pemakai hijab namun baju yang dikenakan terbuka di bagian lengan, meminum alkohol, serta poster drama Man Who Dies To Live yang memperlihatkan seorang pria sedang duduk dan kakinya mensejajari Al Quran di depannya,

Hal-hal tersebut membuat drama Man Who Dies To Live menuai kecaman dari banyak pihak. Menanggapi kontroversi ini, MBC selaku stasiun televisi yang menayangkan drama Man Who Dies To Live meminta maaf.

Topik Terkait