Jika kamu melakukannya terus menerus selama menonton drama Korea, pasti bikin enggak nyaman bukan? Hal ini membuat kamu menjadi tidak fokus dan pengalaman menyaksikan tayangan kurang menyenangkan.
Berpotensi Adanya Pencurian Data Pribadi
Baca Juga :
Foto : Naver
Selain itu, ada kemungkinan data pribadi milikmu dicuri jika menonton drama Korea dari situs-situs ilegal. Semua yang ada di internet, bisa mengancam privasi seseorang karena betapa cepat dan mudahnya untuk meretas perangkat seseorang.
Jika kamu tidak hati-hati, data seperti alamat email, kata sandi, nomor handphone yang tersambung dengan akun media sosial, hingga informasi kartu kredit sekalipun, bisa jatuh ke tangan yang salah. Untuk itu, dilarangnya menonton suatu tayangan dari situs ilegal karena dapat membahayakan privasi kita.
Dapat Membuat Perangkat Menjadi Lemot
Foto : Istimewa