4. Cap Cay Telur
Foto : Cookpad/Ibu Malka
Baca Juga :
Bahan-bahan:
- 1 batang wortel
- 2 butir telur
- Sawi pahit
- 4 batang buncis
- Brokoli
- Bawang putih, bawang merah, jahe
- Bumbu penyedap rasa jamur, saus tomat, merica bubuk, tepung maizena
Cara Membuat:
- Tumis bawang, jahe, dan telur. Masukkan wortel, kemudian sayuran lainnya.
- Tambahkan bumbu dan saus, aduk rata. Tambahkan air dan telur, kecilkan api.
- Tambahkan larutan maizena, aduk hingga kuah mengental.
5. Telur Dadar Padang
Foto : Instagram/@sovifooddiary
Bahan-bahan:
- 3 butir telur ayam
- 5 sdm kelapa parut
- 3 sdm tepung beras
- Bumbu halus: bawang merah, bawang putih, kemiri, ketumbar, cabe merah keriting, cabe rawit, kunyit
- Daun bawang dan seledri (opsional)
- Garam, kaldu bubuk, lada bubuk