4. Bakar-bakar
Foto : Freepik.com
Baca Juga :
Momen bakar- bakar di malan pergantian tahun, menjadu agenda rutin yang dilakukan banyak orang, yang memilih untuk menghabiskan waktu di rumah saja dan menikmati malam tahun baru bersama orang terkasih seperti keluarga atau teman.
Biasanya ada yang memiliki bakar-bakar sosis, seafood, atau juga bisa bakar-bakar ayam dan sejenis daging untuk dinikmati bersama sembari menunggu malam pergantian tahun.
5. Pesta Kembang Api
Foto : Freepik.com
Malam tahun baru yang dihiasi dengan pesta kembang api adalah momen yang penuh keajaiban dan kegembiraan. Pesta kembang api telah menjadi tradisi global yang merayakan pergantian tahun dengan sorotan dan warna yang memukau.