Foto : Google Maps/Yohana Paula

Buka setiap hari pukul 10.00 hingga 23.00 WIB, kedai kopi ini terletak di Komplek Perkantoran Cagakan, Jalan Kapten Mulyadi, Badran Asri, Jungke, Kecamatan Karanganyar, Kabupaten Karanganyar, Jawa Tengah.

5. New Normal Cafe

Foto : Google Maps/New Normal Cafe

New Normal Cafe cocok menjadi rekomendasi untuk acara-acara semi formal atau bahkan bersantai sambil menikmati makanan dan minuman.

Kafe sekaligus restoran ini juga menawarkan spot foto yang Instagramable serta fasilitas playground. Kamu bisa menemukan New Normal Cafe di Jalan Jenderal Gatot Subroto, RT.011/RW.006, Beningrejo, Gaum, Kecamatan Tasikmadu, Kabupaten Karanganyar, Jawa Tengah.

Bicara soal Karanganyar, jangan lupa juga kalau Festival ANTV rame akan menyapa warga Karanganyar. Dengan banyak kejutan dan bintang tamu menarik untuk Antvlovers, nantikan keseruan Kangen Joget ANTV Karanganyar! (rth)

Topik Terkait