dr Enos mengungkap bahwa waktu pemeriksaan deteksi kanker payudara sangat penting. Menurutnya yang paling baik adalah 7-10 hari setelah hari pertama haid terakhir menstruasi setiap bulan.
“Karena pada waktu itu hormonal pada tubuh wanita itu sudah turun, sebab kalau hormonalnya dalam keadaan tinggi bisa menyebabkan kelenjar payudaranya agak membengkak, saluran melebar, sehingga kaya brindil-brindil dan tidak bisa membedakan tumor dan kelenjar payudara,” ucap Enos.
Baca Juga :
Baca Juga :