Foto : Freepik/benzoix

4. Masalah Berat Badan

Foto : Freepik/rawpixel.com

Kebiasaan makan terlalu cepat telah dikaitkan dengan peningkatan risiko kegemukan. Selain efek dari makan berlebihan yang telah disebutkan sebelumnya, makan terlalu cepat juga dapat memengaruhi hormon yang mengatur rasa lapar dan kenyang, seperti hormon ghrelin dan leptin.

Hal ini dapat menyebabkan ketidakseimbangan dalam mengontrol asupan makanan dan berat badan.

5. Gangguan Metabolisme

Foto : www.freepik.com/pereslavtseva

Makan terlalu cepat dapat mengganggu metabolisme tubuh Anda. Proses pencernaan dan penyerapan nutrisi yang terganggu dapat mempengaruhi cara tubuh Anda memproses makanan dan mengubahnya menjadi energi.

Topik Terkait