7. Gunakan Uap Air
Foto : freepik.com
Baca Juga :
Menghirup uap air dari mangkuk berisi air panas atau menggunakan humidifier dapat membantu melembapkan saluran hidung dan mengurangi peradangan pada hidung tersumbat.
8. Pertahankan Kelembaban Udara
Foto : Freepik/rawpixel.com
Pastikan kelembaban udara di dalam rumah tetap optimal dengan menggunakan humidifier, terutama saat cuaca kering. Kelembaban yang tepat membantu mencegah saluran hidung menjadi kering dan lebih mudah tersumbat.