Foto : Pinterest

5. Campurkan campuran tepung dari langkah pertama ke dalam adonan basah secara bertahap. Aduk perlahan hingga menjadi adonan yang lembut dan kalis.

6. Tambahkan susu cair dan susu bubuk ke dalam adonan. Aduk kembali hingga merata dan menjadi adonan yang mudah dibentuk.

7. Ambil sebagian kecil adonan, bulatkan dan pipihkan dengan menggunakan tangan atau alat cetak kue. Lakukan hingga seluruh adonan habis.

8. Siapkan loyang yang telah diolesi mentega tipis atau dialasi dengan kertas roti. Tata adonan sagu keju di atas loyang dengan jarak yang cukup antara satu sama lain.

9. Panaskan oven pada suhu 160 derajat Celsius.

10. Panggang Kue Sagu Keju dalam oven selama sekitar 20-25 menit atau hingga bagian bawahnya mulai kecoklatan.

11. Setelah matang, angkat Kue Sagu Keju dari oven dan biarkan dingin sejenak sebelum disajikan. (hij).

Topik Terkait