Foto : Berbagai Sumber

Telaga herang berwarna biru kehijauan dan terletak di Desa Longkong Kulon, Kecamatan Sindangwangi, Kabupaten Majalengka.

Telaga herang sendiri terdiri dari 2 kata bahasa sunda. Herang artinya jernih yang menunjukan air di danau tersebut yang jernih.

Selain suasananya indah, pengelola juga menyediakan wahana yang bisa kamu coba. Seperti flying fox, sampai balon air.

3. Situ Cipanten

Danau ini memiliki luas 1 hektar ini berlokasi di Desa Gunung Kuning, Kecamatan Sindang, Kabupaten Majalengka. Di sini, memungkinkan kamu melihat ikan-ikan yang bisa kamu beri makan.

Topik Terkait