Foto : Pinterest

Kota ini sangat cocok untuk kamu-kamu pecinta alam karena kamu akan semakin betah lewat keindahan alam yang disajikan dengan harga sangat murah. Mulai dari Taman Nasional Baluran, Kawah Ijen, Teluk Hijau, Pantai Plengkung yang terkenal di kalangan pecinta surfing internasional, dan masih banyak lagi.

4. Cirebon

Foto : Pinterest

Selain dari daerah Tengah pulau Jawa, ada juga di daerah Jawa Barat, sebuah kota yang biaya hidupnya sangat rendah, yaitu Cirebon. Buat kamu para perantau yang hendak menetap di kota ini, biaya hidup yang dikeluarkan berkisar Rp1,5 juta - Rp2 juta perbulan. Itu sudah termasuk sewa kamar, uang makan, serta transportasi selama sebulan.

Rata-ratanya, biaya kos di Cirebon untuk mahasiswa berkisar Rp500.000 - Rp800.000. Sedangkan untuk makan sekitar Rp200.000 - Rp250.000 per minggu.

5. Metro

Foto : razonewane.com

Buat kamu yang tinggal di luar Pulau Jawa, tenang saja, karena di Pulau Sumatera juga terdapat kota dengan biaya hidup terendah di Indonesia. Tepatnya kota Metro, di provinsi Lampung.

Topik Terkait