Berlokasi di Karyamukti, Campaka, Kabupaten Cianjur, pengunjung akan dimanjakan dengan pemandangan menakjubkan yang mengelilinginya.
4. Masjid Agung Cianjur
Baca Juga :
Foto : Pinterest
Tak hanya wisata religi, Masjid Raya Cianjur juga masuk dalam rekomendasi wisata Cianjur yang sayang untuk dilewatkan. Masjid ini terletak di pusat kota dan masih satu kawasan dengan Zhanjur Square. Di sekitar masjid ini terdapat 3 pintu masuk yaitu Babul Marhamah, Sakinah dan Salam.
Menampilkan 2 menara prismatik ikonik, masjid ini mencakup area seluas sekitar 2.500 meter dan dapat menampung hingga 4.000 jamaah. Setiap sudut dihiasi dengan dekorasi cantik yang bisa menjadi spot foto
5. The Little Venice
Foto : Pinterest